Hari ini 9 Agustus 2019 adalah hari lahirnya
anak pertamaku. 3 tahun yang lalu, tepatnya pada tanggal 9 Agustus 2016, bayi
merah itu keluar dari perut istriku melalui operasi caesar di salah satu rumah
sakit di Bandar Lampung. Sebabnya kata dokter panggul istriku sempit dan kepala
bayi yang besar. Qadarullah, aku dan istriku saat itu menangis karena tak bisa
melahirkan anak pertama kami dengan normal. Kami terima dengan penuh
keikhlasan. Yang terpenting adalah istri dan anakku, kedua-duanya sehat.
09 Agustus 2019
08 Agustus 2019
Warung Jontor Kitchen
Selasa 6
Agustus 2019 sekitar pukul 09.30 pagi, saya dan istri belum kunjung sarapan.
Akhirnya kami bersepakat mencari sarapan keluar, padahal di pondok telah
disediakan sarapan sejak setelah adzan subuh. Bukannya tidak bersyukur, namun
istriku yang sedang hamil kedua ini ingin makan diluar. Selain bawaan hamil,
sekalian refreshing juga. Hehehe..
Tampak Depan Warung Jontor Kitchen |
02 Juli 2019
Berkunjung ke Pasar Yosomulyo Pelangi
Salah satu kreatifitas warga dan spot utama Payungi |
"Bi, besok pagi ke pasar pelangi yuk?" Pinta istriku malam itu, yang memang sudah lama kami ingin ke destinasi ini selain juga memang ia hobi kulineran. Tanpa pikir panjang, aku pun menjawab, "Iya, insya Allah."
Dan pada Ahad 20 Januari 2019 Alhamdulillah saya beserta anak dan istri bisa bertandang ke pasar pelangi. Meskipun sebenarnya ahad adalah hari sibuk bagi kami, karena harus mengontrol dan mendampingi para santriwati pondok berkegiatan. Serta menerima tamu dari wali santri yang ingin menengok dan menjemput anaknya. Tapi yasudahlah, sudah banyak juga ustadzah yang lain. Sesekali. Hehehe..
30 Juni 2019
Bukit Sakura; Jepangnya Lampung
Berlibur lebaran 2019 di Wisata Bukit Sakura Lampung
Apa ada
pohon sakura di Lampung? Bukannya pohon sakura hanya ada di Jepang? Pertanyaan
itulah yang selalu terngiang-ngiang di benakku ketika mendengar ada wisata berkonsep ala-ala Jepang
bernama “Bukit Sakura” di Lampung. Tepatnya di kecamatan Langkapura kota Bandar Lampung.
19 Juni 2019
My Family
يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ
اٰمَنُوْا قُوْٓا اَنْفُسَكُمْ وَاَهْلِيْكُمْ نَارًا وَّقُوْدُهَا
النَّاسُ وَالْحِجَارَةُ عَلَيْهَا مَلٰۤىِٕكَةٌ غِلَاظٌ شِدَادٌ لَّا
يَعْصُوْنَ اللّٰهَ مَآ اَمَرَهُمْ وَيَفْعَلُوْنَ مَا يُؤْمَرُوْنَ
Hai orang-orang
yang beriman, peliharalah dirimu dan keluargamu dari api neraka yang bahan
bakarnya adalah manusia dan batu; penjaganya malaikat-malaikat yang kasar,
keras, dan tidak mendurhakai Allah terhadap apa yang diperintahkan-Nya kepada
mereka dan selalu mengerjakan apa yang diperintahkan.
(QS. At-Tahrim:
6)
10 Februari 2018
Pengalaman Pertama Naik Pesawat
Senin, 02 Oktober 2017 adalah salah satu hari sejarah bagiku. Kenapa? Karena pertama kalinya naik pesawat terbang. Hahaha...
Ada rasa deg-degan ketika malam harinya booking lewat Traveloka. Takut jatuh. Kayak berita di TV-TV.. Syereeemm...
#alay #mode #on Hehehe...
Ada rasa deg-degan ketika malam harinya booking lewat Traveloka. Takut jatuh. Kayak berita di TV-TV.. Syereeemm...
#alay #mode #on Hehehe...
12 Juni 2016
Menanti Sang Buah Hati
#Cerita Kehamilan Istriku
Diawal Ramadhan tahun 2016 ini,
kehamilan istriku memasuki bulan ke-7 atau 28 minggu. Itu artinya tinggal 2
bulan lagi hingga genap 9 bulan atau 40 minggu calon dedek bayiku (Debay) yang
pertama akan lahir. Maa Syaa Allah. I
will to be a father. I don’t believe that, but this is a reality. Alhamdulillaaah. Aku akan menjadi seorang bapak. Bapak yang mempunyai anak. Anak yang mesti
dibesarkan dan dididik dengan baik. Subhanallah, kini amanahku akan bertambah
lagi setelah
Langganan:
Postingan (Atom)